Category «Agenda Komahi»

Komahi Creator Competition (Kocreate)

Komahi UMY Periode 2020/2021 mengadakan Komahi Creator Competition (Kocreate) yang bertujuan untuk mewadahi minat dan bakat mahasiswa Hubungan Internasional UMY pada khususnya dan mahasiswa UMY pada umumnya dalam bidang sinematografi. Agenda ini juga menjadi wadah bagi para peserta untuk mengungkapkan keresahan mereka atas situasi pandemi seperti yang terjadi saat ini, kegiatan apa saja yang mereka …

Membuka Wawasan Mengenai Konsentrasi dan Prospek Kerja melalui Kuliah Umum Konsentrasi

Pada semester 5 mendatang, mahasiswa HI UMY diharuskan untuk memilih konsentrasi apa yang akan mereka tekuni untuk semester selanjutnya. Tentu, pemilihan konsentrasi ini membuat banyak dari mahasiswa HI UMY merasa masih kebingungan akan pilihan mereka. Oleh karena itu, hal ini menjadi suatu perhatian bagi Komahi UMY untuk merealisasikannya dalam sebuah agenda yang diberi nama “Kuliah …

Diklat Open Journal System: Seluk Beluk Penerbitan Jurnal Online

Keterampilan dalam menerbitkan sebuah jurnal ilmiah menjadi komponen yang esensial bagi Divisi Penelitian untuk mewujudkannya dalam suatu agenda yang difokuskan kepada para pengurus dari Divisi Penelitian dengan nama agenda Diklat Open Journal System (Diklat OJS). Diklat tersebut  telah dilaksanakan pada hari Selasa, 29 Juni 2021 melalui media perangkat Zoom Meeting dengan membawakan tema “Seluk Beluk …

Diklat Kepenulisan: Dari Hobi hingga Menghasilkan Karya

Rabu (2/6) Komahi UMY melaksanakan Diklat Kepenulisan dengan menghadirkan Bapak Wahid Nashihuddin, S.IP. (Pustakawan Ahli Muda LIPI) dan dimoderatori oleh Andini Hayu Agus Putri, mahasiswa Hubungan Internasional 2019 melalui Zoom Meeting. Diklat ini bertujuan untuk menambah wawasan akan pentingnya menulis yang sesuai dengan kebutuhan dan kaidah kepenulisan. Agenda berlangsung dengan fokus pada dua pembahasan yaitu, …

International Relations Talks Komahi UMY Periode 2020/2021: How to be a Competitive and Adaptive Students in Pandemic Situation

Agenda IR Talks yang telah dilaksanakan pada tanggal 30 April, 11 Juni 2021, dan tanggal 19 Juni 2021 melalui aplikasi Zoom Meeting oleh Divisi Pengembangan Wacana Komahi UMY 2020/2021 berjalan lancar. IR Talks pada tahun ini untuk kedua kalinya dilaksanakan secara online, mengingat penyebaran virus Covid 19 yang semakin meluas dan dengan varian semakin beragam. …

Yuk Jelajahi Harta Terpendam di Solo: Jelajah Budaya #10

Yogyakarta — Selasa (15/06/2021), Jelajah Budaya #10 merupakan salah satu program kerja Komahi UMY sebagai sarana bagi masyarakat Hubungan Internasional UMY secara umum agar mengenal lebih banyak mengenai budaya lokal maupun internasional. Tahun ini adalah genap yang ke-10 kalinya progam kerja ini dilaksanakan. Dalam agenda Jelajah Budaya #10 ini telah mengunjungi salah satu destinasi wisata …

Diklat Penelitian: Introduction to Research Methodology as Student Education

Pelatihan dan edukasi dalam membuat suatu penelitian ilmiah menjadi salah satu perhatian utama bagi Komahi UMY untuk merealisasikannya dalam suatu agenda yang ditujukan bagi mahasiswa HI UMY dengan nama Diklat Penelitian. Diklat tersebut telah diselenggarakan pada hari Senin, 3 Mei 2021 melalui media online dengan Zoom Meeting dengan mengusung tema “Introduction to Research Methodology as …

Diklat Kunjungan: Dari Radio ke Titik Nol Kilometer Yogyakarta

Selasa (27/4) anggota Divisi Pers Mahasiswa Komahi UMY melaksanakan Diklat Kunjungan ke Radio Star FM Yogyakarta melalui Zoom Meeting dan berkunjung langsung ke tempat. Diklat ini bertujuan untuk memperkaya pengetahuan anggota dalam ilmu penyiaran, meskipun dalam masa pandemi, namun hal tersebut tidak menghalangi antusiasme peserta. Terlaksananya diklat ini memberikan pengetahuan baru seperti keberadan host yang …

Diklat Administratif Komahi UMY Periode 2020/2021

Diklat Administratif merupakan salah satu agenda yang direncanakan oleh Badan Pelaksana Harian dalam Rapat Kerja Komahi UMY Periode 2020/2021. Agenda Diklat Administratif dilaksanakan pada tanggal 9 April 2021 melalui media online yaitu Zoom Meeting. Agenda ini bertujuan untuk meningkatkan pemahaman pengurus Komahi UMY mengenai cara membuat dan mengelola administrasi agar terciptanya sikap untuk tertib administrasi. …

Pelantikan Korps Mahasiswa Hubungan Internasional Universitas Muhammadiyah Yogyakarta Periode 2020/2021

Hari Kamis tanggal 18 Maret 2021 merupakan hari yang istimewa, di mana sebanyak 122 mahasiswa HI UMY yang telah melewati serangkaian proses Open Recruitment, secara resmi dilantik menjadi pengurus Komahi UMY Periode 2020/2021 oleh Dr. Nur Azizah, M.Si selaku Ketua Program Studi Hubungan Internasional UMY. Agenda pelantikan pada periode ini dihadiri oleh Zain Maulana, PhD. …